Skip to main content

Kebijakan Mutu

Menghasilkan tamatan yang MANTAP dan IDEAL

MANTAP

Mandiri
Memiliki rasa percaya kepada kemampuan diri sendiri, yang meliputi ilmu pengetahuan, pengalaman, keterampilan dan penguasaan teknologi.

Aktual
Berorientasi kepada hal-hal yang terbaru sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, tanggap akan perubahan dan perkembangan zaman.

Nasional
Sifat rasa cinta kepada bangsa dan tanah air (Misal : lebih mencintai dan bangga terhadap produk bangsa sediri).

Trasparan
Sifat terbuka, jujur dan, bertanggung jawab.

Akuntabel
Dapat dipertanggung jawabkan.

Profesional
Cakap dan ahi dalam bidangnya.

IDEAL

Iman dan Taqwa
Selalu menjunjung tinggi nilai-nilai keimanan dengan menjauhi perbuatan-perbuatan hina dan tercela.

Demokratis
Selalu mengedepankan kepentingan orang banyak dengan tidak memaksakan kepentingan diri sendiri.

Enerjik
Semangat kerja yang tinggi degan lebih mengutamakan kedisiplinan.

Amanah
Dapat dipercaya.

Loyal
Setia kepada pekerjaan, tempat bekerja, dan atasan/pimpinan.