LK 3.1 Menyusun Best Practices
Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran
Lokasi | SMK Negeri 2 Kebumen |
Lingkup Pendidikan | SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN |
Tujuan yang ingin dicapai | Tujuan yang hendak dicapai dalam praktik pembelajaran ini adalah :
Meningkatkan pemahaman peserta didik pada pembelajaran bahasa inggris materi procedure text manual technology |
Penulis | Rianti Mayasari |
Tanggal | 17 Januari 2023 |
Situasi:
Kondisi yang menjadi latar belakang masalah, mengapa praktik ini penting untuk dibagikan, apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini. |
Latar Belakang Masalah
Kondisi yang menjadi latar belakang masalah dari praktek pembelajaran ini adalah :
Praktik Baik pembelajaran ini penting untuk dibagikan karena saya berpikir banyak guru mengalami permasalahan yang sama dengan yang saya alami, sehingga praktek ini diharapkan selain bisa memotivasi diri saya sendiri, juga diharapkan bisa menjadi referensi atau inspirasi rekan guru yang lain. Pada kegiatan pelaksanaan praktik pembelajaran yang telah penulis laksanakan di SMK Negeri 2 Kebumen, guru memiliki peran sebagai: Fasilitator Tutor |
Tantangan :
Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan tersebut? Siapa saja yang terlibat, |
Hal yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan berdasarkan permasalahan yang dihadapi yaitu:
|
Pada proses praktek pelaksanaan kegiatan pembelajaran penulis melibatkan beberapa pihak diantaranya adalah :
|
|
Aksi : Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut/ strategi apa yang digunakan/ bagaimana prosesnya, siapa saja yang terlibat / Apa saja sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini |
Tantangan Pemilihan model pembelajaran yang tepat sesuai dengan materi pembelajaran dan kondisi siswa serta kondisi sekolah
Tantangan Peningkatan kompetensi guru untuk merancang pembelajaran yang mampu menumbuhkan motivasi belajar siswa melalui proses pembelajaran yang menyenangkan dan melibatkan keaktifan siswa
Tantangan Penggunaan media pembelajaran yang inovatif serta menarik untuk siswa yang terintegrasi dengan teknologi masa kini
Berkaitan dengan bahan ajar dan media ajar Guru menggunakan bahan ajar berupa LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk mengukur ketercapaian belajar peserta didik dan guru juga menggunaakan video pembelajaran yang ditampilkan lewat LCD proyektor, dengan berbantuan salindia dari microsoft power point secara konkrit dikolaborasikan dengan berbasis TPACK sehingga siswa lebih mudah memahami materi yang diajarkan dan dapat meningkatkan minat belajar peserta didik |
Refleksi Hasil dan dampak Bagaimana dampak dari aksi dari Langkah-langkah yang dilakukan? Apakah hasilnya efektif? Atau tidak efektif?
Mengapa? Bagaimana respon orang lain terkait dengan strategi yang dilakukan, Apa yang menjadi faktor keberhasilan atau ketidakberhasilan dari strategi yang dilakukan? Apa pembelajaran dari keseluruhan proses tersebut |
Dampak dari aksi dan langkah-langkah yang dilakukan dirasa efektif dilihat dari:
Pembelajaran yang dapat diambil dari seluruh rangkaian proses ini adalah guru yang profesional adalah guru yang mengajar sesuai dengan kurikulum yang berlaku dan diikuti dengan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang sesuai. Guru yang hebat selalu meng- upgrade diri dengan menggunakan teknologi sehingga menjadi guru yang kreatif dan inovatif. |
Dokumen dalam bentuk pdf dapat diunduh pada tautan berikut ini:
BEST PRACTICE PROCEDURE MANUAL TECHNOLOGY.pdf